Download Twibbon Hari Braille Sedunia dan Unggah di Medsos untuk Rayakan Momen pada 4 Januari 2024, Gratis

- 3 Januari 2024, 16:00 WIB
Twibbon Hari Braille Sedunia pada 4 Januari 2024
Twibbon Hari Braille Sedunia pada 4 Januari 2024 /Freepik

SEPUTARLAMPUNG.COM – Hari Braille Sedunia merupakan salah satu momen penting yang diperingati secara global pada 4 Januari setiap tahunnya.

Dalam momen ini, Anda dapat turut berpartisipasi dan meramaikan momen lewat unggahan di media sosial (medsos) dengan menggunakan twibbon Hari Braille Sedunia.

Untuk itu, pada artikel ini dimuat link twibbon Hari Braille Sedunia yang dapat diunduh secara gratis dan diunggah pada 4 Januari 2024.

Lengkap dengan panduan cara download dan penggunaan twibbon Hari Braille Sedunia, untuk diunggah pada media sosial seperti Instagram, Facebook, hingga WhatsApp.

Baca Juga: Pendaftaran Pengawas TPS Pemilu 2024 Sudah Dibuka! Sampai Kapan? Catat Jadwal Seleksi hingga Persyaratannya

Hari Braille Sedunia atau World Braille Day merupakan salah satu momen penting diperingati setiap 4 Januari.

Braille merupakan representatif taktil dari simbol alfabet dan numerik menggunakan enam titik untuk mewakili setiap huruf dan angka, bahkan simbol musik, matematika, dan ilmiah.

Peringatan Hari Braille Sedunia mulai diperingati sejak tahun 2019 untuk meningkatkan kesadaran pentingnya Braille dalam mewujudkan kemudahan akses bagi tunanetra.

Tanggal 4 Januari dipilih sebagai momen peringatan Hari Braille Sedunia sekaligus memperingati hari ulang tahun Louis Braille sang penemu Braille.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x