Siapakah Sosok Raja Charles III yang Menggantikan Posisi Ratu Elizabeth II? Simak Biodata dan Profilnya

- 7 Mei 2023, 17:40 WIB
Sosok Raja Charles III yang Menggantikan Ratu Elizabeth II.
Sosok Raja Charles III yang Menggantikan Ratu Elizabeth II. /Instagram.com/@theroyalfamily

SEPUTARLAMPUNG.COM – Raja Charles III resmi menjadi pemimpin Kerajaan Inggris pada hari Sabtu, 6 Mei 2023 di Westminster Abbey, London.

 

Penobatan ini disebut sebagai acara yang religius dan berjalan dengan khidmat.

Uskup Agung Canterbury meletakkan Mahkota Saint Edward di kepala sang raja.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING West Ham vs Manchester United di Liga Inggris Malam Ini, Tayang Jam Berapa?

Mahkota ini adalah bagian utama dari perhiasaan kerajaan yang disimpan di Menara London, dan hanya dikenakan oleh setiap raja atau ratu pada saat penobatan.

Peletakan mahkota ditandai dengan dentang lonceng di Westminster Abbey, serta suara terompet dan penembakan kehormatan di seluruh Inggris.

Raja Charles kini menggantikan posisi Ratu Elizabeth II sang ibunda yang meninggal dunia pada 8 September 2022 lalu.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x