24 Oktober Hari Apa? Salah Satunya Hari Polio Sedunia, Simak Daftar dan Sejarahnya di Sini

- 23 Oktober 2022, 13:00 WIB
Ilustrasi tanggal 24 Oktober.*
Ilustrasi tanggal 24 Oktober.* /Pixabay/Andreas Lischka

Polio atau poliomyelitis adalah penyakit infeksi yang disebabkan oleh virus polio, yang disebarkan melalui makanan, dan air minum.

Penyakit ini hanya dapat dihindari melalui vaksinasi.

4. Hari Informasi Pembangunan Sedunia

Hari Informasi Pembangunan Sedunia jatuh pada tanggal 24 Oktober.

Pada tahun 1972 konferensi PBB tentang Perdagangan dan Pembangunan (UNCTAD) mengeluarkan resolusi untuk menetapkan Hari Informasi Pembangunan Dunia.

Hari ini dibuat untuk meningkatkan kesadaran tentang hambatan pembangunan di banyak negara dan cara mengatasinya.

Baca Juga: Ingin Healing Sejenak pada Akhir Pekan Bersama Keluarga? Coba Kunjungi 7 Destinasi Wisata di Jabodetabek Ini

24 Oktober adalah tanggal yang diputuskan untuk Hari Informasi Pembangunan Dunia karena bertepatan dengan Hari PBB.

Hari ini dipilih karena pembangunan adalah salah satu pekerjaan utama dari organisasi dunia tersebut.

Demikian penjelasan hari besar yang diperingati 24 Oktober 2022 dan sejarahnya.***(Tiara Claudia Prameswari)

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Dinas Kesehatan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah