Wabah Cacar Monyet Tembus Ribuan Kasus, Ada 4 Negara dari Asia Pasifik, Bagaimana di Indonesia?

- 28 Juni 2022, 10:30 WIB
Ilustrasi penyakit cacar monyet atau monkeypox.
Ilustrasi penyakit cacar monyet atau monkeypox. /Pixabay.com/Alexandra_Koch

Kementerian Kesehatan menjelaskan beberapa gejala yang dialami oleh suspek, yakni ruam akut (papula, vesikel dan/atau pustula) yang tidak bisa dijelaskan pada negara non endemis.

Gejala lain yang dirasakan ialah sakit kepala, demam akut di atas 38,5 derajat Celsius, Limfadenopati (pembesaran kelenjar getah bening), nyeri otot/Myalgia, Sakit punggung, dan asthenia (kelemahan tubuh).***

*) Disclaimer: artikel ini telah tayang di Pikiran-Rakyat.com dengan judul: Ribuan Kasus Cacar Monyet Dilaporkan di 40 Negara Non-Endemik, 4 Diantaranya Tetangga Indonesia

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: Kemkes Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah