Inilah 7 Daftar Film Indonesia yang Akan Tayang di Bioskop pada Desember 2023 Mulai Genre Komedi hingga Horor

- 27 November 2023, 12:30 WIB
Deretan film Indonesia Bioskop yang tayang Desember 2023.
Deretan film Indonesia Bioskop yang tayang Desember 2023. /Pexels/Tima Miroshnichenko

Baca Juga: Biodata dan Profil Erlangga Greschinov yang Serukan Julid Fisabilillah terhadap Tentara IDF Israel hingga Kena

3. Kapan Hamil? (14 Desember)

Kapan Hamil disutradarai oleh Rizal Mantovani dan dibintangi oleh Laura Basuki dan Fedi Nuril.

Bergenre drama komedi, konon dua pasangan selalu ditanya kapan mereka hamil.

Namun setelah menunggu selama 8 tahun, kehamilan yang diharapkan tak kunjung tiba.

4. Siksa Neraka (14 Desember)

Siksa Neraka merupakan film horor yang menceritakan tentang empat bersaudara Saleh, Fajar, Tias, dan Aziza yang sejak kecil sudah mendengar cerita tentang surga dan neraka.

Mereka dibesarkan secara ketat oleh ayah mereka, seorang ustad muda yang sangat dihormati di desa.

Suatu malam, dalam perjalanan menuju desa seberang jalan, Saleh dan adik-adiknya tersapu arus sungai yang deras tanpa sepengetahuan orang tua mereka dan menghilang.

Baca Juga: Resmi Dibuka! Ini Rate Harga Kamar Grand Mercure Lampung, Intip Kemewahan Hotel Tertinggi di Sumatera

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah