Tahukah Kamu? Ternyata Ketoprak Punya Singkatan Lho, Ini 5 Nama Makanan Indonesia yang Memiliki Arti

- 13 Januari 2024, 10:00 WIB
Singkatan dari ketoprak.
Singkatan dari ketoprak. /Instagram.com/@infotegal

Kue putu merupakan kuliner khas tradisional yang bahan dasarnya adalah tepung beras, kelapa parut, dan gula merah sehingga rasanya manis dan mengenyangkan.

Namun tahukah kamu? Nama kue putu rupanya berasal dari singkatan yaitu putu yang artinya “Pencari Uang Tenaga Uap”.

Nama tersebut diambil dari kebiasaan penjualnya, dimana mereka menyiapkan kue putu dengan cara dikukus di atas uap atau kukusan panas.

Baca Juga: Telan Dana APBD Rp3,2 Miliar, Pabrik Baru di Jatim Ini Mampu Produksi 50 Ton Pupuk Organik per Hari, di Mana?

Sehingga ketika seorang penjual kue putu berkeliling menjual dagangannya dengan menggunakan gerobak, maka gerobak tersebut akan mengeluarkan suara khas yang berasal dari proses pengolahan kue putu tersebut.

Suara khas ini biasanya terdengar oleh orang-orang yang lalu lalang.

2. Perkedel

Perkedel merupakan salah satu jenis lauk pauk yang populer di Indonesia karena selain enak dan mengenyangkan, cara pembuatannya juga tidak sulit.

Anda hanya perlu menyiapkan kentang dan telur sebagai bahan dasarnya, lalu bumbu-bumbu untuk menambah rasa agar semakin umami.

Baca Juga: Link Download Buku Pendidikan Pancasila Kelas 10 SMA Kurikulum Merdeka Belajar untuk Siswa dan Guru

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah