Tips Jitu Menang Lomba Balap Karung 17 Agustus 2023 HUT RI ke-78, Ternyata Hal Sepele Ini Sangat Menentukan

- 15 Agustus 2023, 17:00 WIB
Ilustrasi. Lomba balap karung dan tips jitu menang  lomba pada 17 Agustus 2023 HUT RI ke 78.
Ilustrasi. Lomba balap karung dan tips jitu menang lomba pada 17 Agustus 2023 HUT RI ke 78. /Tangkapan layar youtube Mas Ndeso

SEPUTARLAMPUNG.COM – Inilah tips jitu menang lomba balap karung pada saat 17 Agustus 2023 HUT RI ke 78. Ternyata hal sepele ini akan sangat menentukan.

Salah satu lomba yang tidak pernah absen saat peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia adalah lomba balap karung, termasuk di momen HUT RI ke 78 pada 17 Agustus 2023 ini.

Sebagai informasi, lomba balap karung ini dilakukan dengan cara memasukkan sebagian anggota tubuh ke dalam karung goni. Kemudian peserta yang umumnya terdiri dari 5 orang akan berlari menuju garis finish.

Apakah makna di balik lomba balap karung ini?

Baca Juga: Beasiswa Unggulan Kemdikbud Terakhir Daftar 17 Agustus 2023, Hanya untuk 4 Kategori tapi Bukan Guru dan Dosen

Lomba balap karung disebut melambangkan akan kepedihan masyarakat Indonesia di era penjajahan dulu, di mana untuk kebutuhan sandangnya, banyak waga yang memanfaatkan karung goni ini.

Lomba ini bisa dibilang mudah, namun juga bisa sulit dimenangkan. Oleh karena itu, peserta harus tahu tips jitu menjadi pemenang dalam lomba balap karung 17 Agustus 2023 HUT RI ke 78 ini.

Berikut tips jitu yang bisa Anda terapkan agar bisa menang lomba balap karung:

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x