Arti Love Language Physical Touch, Quality Time, Acts of Service, dan Receiving Gifts, Ini Cara Mainnya

- 4 Agustus 2022, 09:30 WIB
Viral di Tiktok, inilah link tes Love Language dan cara mainnya, wajib coba bersama pasangan
Viral di Tiktok, inilah link tes Love Language dan cara mainnya, wajib coba bersama pasangan //Tangkapan 5lovelanguage

Gangguan, kegiatan yang tertunda, atau gagal dimengerti bisa menjadi hal yang menyakitkan bagi tipe love language ini.

Baca Juga: Inilah 11 Ide Lomba 17 Agustus 2022 Hemat Biaya, Murah Meriah, Bikin Heboh, Lengkap Twibbon HUT RI ke-77

2. Physical Touch

Love language tipe Physical Touch adalah mereka yang sangat sensitif terhadap sentuhan fisik seperti mendapat pelukan, tepukan di punggung, dan sentuhan hangat penuh perhatian di lengan atau kepala misalnya.

Menurut tipe Physical Touch, semua itu bisa menjadi cara untuk menunjukkan kegembiraan, perhatian, dan cinta.

3. Acts of Service

Bagi orang dengan tipe love language ini, acts of service atau perlakukan yang menunjukkan perhatian merupakan ungkapan cinta yang paling disukainya.

Misalnya, pasangan membantu pekerjaan rumah, meringankan beban tanggung jawab, hingga memahami ketika sedang berada di depan orang banyak adalah hal-hal yang membuat Anda merasa benar-benar dihargai dan dicintai.

Baca Juga: Tes Psikologi: Mau Menjalin Hubungan? Cek Dulu Apa Kelemahanmu Sebagai Pasangan dari Gambar Ini

4. Words of Affirmation

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah