DIJAMIN! Kucing Kesayangan Tidak BAB Sembarangan Lagi dengan 4 Cara Mudah Ini, Salah Satunya Pakai Kulit Jeruk

- 6 Januari 2022, 14:00 WIB
4 cara mengatasi kucing suka BAB sembarangan
4 cara mengatasi kucing suka BAB sembarangan /pixabay/TeamK

SEPUTARLAMPUNG.COM - Berikut ini 4 cara mudah atasi kucing yang suka buang kotoran sembarangan. Anda patut mencobanya di rumah, salah satunya memakai daun jeruk.

Kucing adalah salah satu hewan peliharaan yang banyak dipelihara oleh manusia. Sayangnya, di balik tingkah kucing yang lucu dan menggemaskan, hewan berbulu ini kadang membuat pemiliknya kesal dan lelah.

Hal yang kadang akan menimbulkan rasa kesal dan lelah saat mempunyai kucing peliharaan di rumah adalah masalah kotorannya. Tak jarang kucing-kucing suka membuang kotorannya, seperti buang air besar (BAB) dan buang air kecil (BAK) di sembarang tempat.

Adakah cara yang ampuh agar kucing kesayangan tidak membuang kotorannya di sembarang tempat?

Berikut Seputarlampung.com telah rangkumkan dari berbagai sumber untuk mengatasi kucing agar tidak buang BAB maupun BAK sembarangan lagi.

Baca Juga: BACA Manga One Piece Chapter 1037 Sub Indo di Link Ini, Kaido vs Luffy, Lengkap Spoiler dan Jadwal Rilis

1. Litter box

litter box adalah sebuah wadah berisi pasir khusus yang digunakan untuk tempat kucing membuang kotoran mereka. Anda bisa mnggunakan baskom besar atau membeli wadah khususnya di pet shop.

Pasir yang digunakan punya kemampuan penyerapan kotoran yang dihasilkan kucing. Namun, tingkat penyerapannya tergantung jenis dan harga pasir yang Anda beli.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x