MAAF! NIK KTP Tipe Ini Gagal Dapat PKH dan BPNT Tahap 2, Update Nama Penerima Bansos pada April 2022

- 2 April 2022, 12:45 WIB
Cara cek daftar nama penerima bansos PKH Tahap 1 2022
Cara cek daftar nama penerima bansos PKH Tahap 1 2022 /Tangkap layar kemensos.go.id

SEPUTARLAMPUNG.COM - Berikut update nama penerima Bansos PKH dan BPNT Tahap 2 untuk anak sekolah hingga lansia. Maaf, pemilik NIK KTP kriteria ini tidak bisa dapat bantuan Kemensos di bulan April 2022. Simak informasi selengkapnya di bawah ini.

PKH (Program Keluarga Harapan) merupakan program pemberian bantuan sosial bersyarat kepada Keluarga Miskin (KM) yang ditetapkan sebagai keluarga penerima manfaat PKH.

Seperti diketahui, penyaluran Bansos PKH dipastikan tetap disalurkan di 2022 untuk membantu masyarakat tidak mampu di Indonesia.

Baca Juga: Nama Penerima KJP Plus Tahap 1 2022 Resmi Ditetapkan, Cek JakOne Mobile, 5 Tipe Siswa SD-SMA Ini Dicoret

Anak Sekolah hingga Lansia berhak memperoleh bansos PKH 2022 dengan syarat dan ketentuan yang berlaku.

Manfaat penerima PKH juga mencakup penyandang disabilitas dengan mempertahankan taraf kesejahteraan sosialnya sesuai dengan amanat konstitusi.

Selain itu, PKH diarahkan untuk menjadi episentrum dan center of excellence penanggulangan kemiskinan yang mensinergikan berbagai program perlindungan dan pemberdayaan sosial nasional.

Baca Juga: Ini 4 Bansos yang Cair April 2022, Simak Cara Cek Daftar Penerima Terbaru dan Jadwal Lengkap Penyalurannya

Bagi masyarakat yang ingin mendapatkan bansos dari program-program bantuan Kementerian Sosial (Kemensos), bisa cek kembali syarat terbaru dan cara daftar DTKS Kemensos agar nama penerima bantuan bisa terdata di situs cekbansos.kemensos.go.id.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x