2 Cara Akurat Pastikan Diri LOLOS Kartu Prakerja Gelombang 23 Februari 2022, Kapan Tanggal Pengumumannya?

- 26 Februari 2022, 17:20 WIB
Ilustrasi Kartu Prakerja.
Ilustrasi Kartu Prakerja. /prakerja.go.id

SEPUTARLAMPUNG.COM – Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 23 telah resmi ditutup sejak Minggu, 20 Februari 2022. Saat ini para pelamar sedang menantikan pengumuman nama peserta yang lolos seleksi. Kapankah tanggal resmi pengumuman Kartu Prakerja?

Sebagai informasi, peserta Kartu Prakerja yang dinyatakan lolos seleksi akan mendapatkan banyak keuntungan, yaitu pelatihan gratis hingga sejumlah dana tunai total mencapai Rp2,55juta.

Untuk pengumuman peserta yang lolos akan diumumkan secara langsung oleh manajemen Kartu Prakerja ke masing-masing pelamar.

Baca Juga: Wajib Tahu! 4 Posisi Lowongan Kerja 2022 Masih Dibuka untuk D4 hingga S1 di PT Indofarma, Ini Kriteria Pelamar

Berdasarkan pengalaman yang sudah-sudah pada setiap gelombang, pengumumannya dilakukan tak lama pasca penutupan gelombang. Kemungkina akan dilakukan pada minggu pertama Maret 2022.

Saat ini di dashboard peserta kemungkinan masih tampil status ‘Pendaftaran sedang dievaluasi atau sedang diproses.’

Apakah hal tersebut mengindikasikan kelolosan? Hal ini belum bisa dijadikan acuan pasti. Karena sejak gelombang awal, tidak ada keterangan pasti terkait lolos atau tidak.

Sebab, semua proses seleksi dilakukan oleh sistem secara acak, tanpa campur tangan manusia.

Head of Communication PMO Kartu Prakerja, Louisa Tuhatu pernah menjelaskan bahwa status sedang dievaluasi atau diproses merupakan masa pendaftar sejak bergabung hingga selesainya proses seleksi.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x