10 Tanaman Hias Paling Dicari di Januari 2022 di Indonesia, Salah Satu Namanya seperti Nama Hewan

- 21 Januari 2022, 08:00 WIB
Ilustrasi tanaman hias
Ilustrasi tanaman hias /Pixabay/Hartono Subagio

Tanaman hias ini merupakan salah satu tamanan hias yang sangat populer dan banyak dicari pecinta tanaman hias meskipun memiliki harga yang mahal. Varian anthurium satu ini memiliki daun yang memiliki ukuran daun yang sangat lebar dengan bentuk oval.

Daunnya berwarna hijau dengan tulang daun dan guratan-guratan daun yang tegas. Di pasaran anthurium jemani cobra biasa dibandrol dengan harga Rp200.000, - sampai dengan jutaan rupiah

2. Colocasia mojito

Tanaman hias ini merupakan salah satu varian colocasia yang banyak disukai pecinta tanaman hias karena memiliki motif daun yang sangat menawan.

Varian colocasia mojito memiliki daun berbentuk hati yang lumayan lebar, daunnya sendiri memiliki warna dasar hijau yang memiliki bintik-bintik hitam, Pasaran harganya mulai dari Rp. 300.000,- sampai dengan Rp1.500.00,-

Baca Juga: Lupa Password Akun LTMPT? JANGAN PANIK, ini Cara Mengembalikan Password yang Lupa

3. Aglonema green bowl

Tanaman hias belakang ini, sedang populer dan banyak dicari oleh pecinta tanaman hias. Aglonema satu ini memiliki ukuran daun yang sedang dengan bentuk cenderung membulat.

Daun aglonema green bowl didominasi dengan warna silver atau abu-abu di bagian tengah daunnya dan tepian daunnya berwarna hijau tua. Tulang daunnya berwarna putih kekuningan. Pasaran harganya adalah Rp300.000,- sampai dengan Rp1.500.000,-

4. Alocasia infernalis black magic

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah