Simak Cara Daftar Ulang PPDB Jabar 2023 Tahap 1 Jenjang SMA SMK SLB pada 21-23 Juni, Jangan Sampai Telat!

- 21 Juni 2023, 14:00 WIB
Simak cara dan ketentuan daftar ulang bagi CPDB yang lolos PPDB Jabar 2023 tahap 1 jenjang SMA, SMK, dan SLB.
Simak cara dan ketentuan daftar ulang bagi CPDB yang lolos PPDB Jabar 2023 tahap 1 jenjang SMA, SMK, dan SLB. /jabarprov.go.id

Baca Juga: Jadwal Trans7 Hari Ini, 21 Juni 2023: Jam Tayang Spotlite, FYP, OMG, Jejak Si Gundul, dan Lapor Pak!

3. Pilih wilayah Cadisdik. Sebagai catatan, ada 13 wilayah Cadisdik pada PPDB Jabar 2023, yakni:

  • Cadisdik 1: Bogor
  • Cadisdik 2: Kota Bogor dan Kota Depok
  • Cadisdik 3: Bekasi dan Kota Bekasi
  • Cadisdik 4: Karawang, Purwakarta, dan Subang
  • Cadisdik 5: Sukabumi dan Kota Sukabumi
  • Cadisdik 6: Bandung Barat dan Cianjur
  • Cadisdik 7: Kota Bandung dan Kota Cimahi
  • Cadisdik 8: Bandung dan Sumedang
  • Cadisdik 9: Indramayu dan Majalengka
  • Cadisdik 10: Cirebon, Kuningan, dan Kota Cirebon
  • Cadisdik 11: Garut
  • Cadisdik 12: Tasikmalaya dan Kota Tasikmalaya
  • Cadisdik 13: Ciamis, Pangandaran, dan Kota Banjar

4. Setelah memilih Cadisdik, Setelah memilih Cadisdik, pilih menu 'Hasil Seleksi' dengan 'Klik di Sini'.

5. Kemudian pilih sekolah (SMA/SMK/SLB) yang didaftar

6. Nantinya jika lolos, akan muncul informasi berupa data siswa, mulai dari nomor pendaftaran hingga peringkatnya pada PPDB Jabar 2023 jenjang SMA, SMK dan SLB di sekolah pilihan.

Siswa yang dinyatakan lolos wajib menyiapkan hal-hal berikut untuk daftar ulang:

1. Menunjukkan bukti pendaftaran asli (cetak dari laman PPDB Jabar 2023 saat pendaftaran online)

2. Menunjukkan bukti tanda diterima (cetak dari laman PPDB setelah pengumuman

3. Membawa fotokopi seluruh dokumen persyaratan yang ditentukan oleh satuan pendidikan yang bersangkutan

4. Menunjukkan dokumen persyaratan asli.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: ppdb.jabarprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah