Contoh Soal dan Kunci Jawaban PAS Biologi Kelas 11 SMA: Materi Struktur dan Fungsi Sel pada Sistem Reproduksi

- 30 April 2023, 17:25 WIB
Contoh Soal dan Kunci Jawaban PAS Biologi Kelas 11 SMA: Materi Struktur dan Fungsi Sel pada Sistem Reproduksi
Contoh Soal dan Kunci Jawaban PAS Biologi Kelas 11 SMA: Materi Struktur dan Fungsi Sel pada Sistem Reproduksi /Pixabay/Weslleycs97

B. Alantois berfungsi menghubungkan sirkulasi embrio dengan plasenta

C. Sakus vitelinus berfungsi organ pemberi nutrisi bagi embrio

D. Kantong kuning telur berfungsi menghasilkan hormon

E. Plasenta berfungsi menghasilkan cairan ketuban

Baca Juga: Kunci Jawaban Informatika Kelas 7 SMP Halaman 200 201 202 Aktivitas AP-K7-02: Objek Pertama Kalian

Pembahasan soal:

Membran ekstra embrional marupakan membran atau selaput seluler yang dibentuk bersamaan dengan perkembangan embrio dan berperan penting dalam perkembangan embrio. Adapun struktur pembungkus embrio (membrane ekstra embrional ) dan fungsinya adalah:

Amnion berfungsi menghasilkan cairan ketuban untuk menjaga agar embrio tetap basah dan tahan goncangan.

Korion, terdapat pembuluh darah yang berhubungan dengan peredaran darah induknya dengan perantara plasenta. Organ pemberi nutrisi bagi embrio.

Alantois berfungsi menghubungkan sirkulasi embrio dengan plasenta.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah