Rekomendasi untuk PPDB 2023, Ini 11 SMA Terbaik di Batam yang Masuk Daftar TOP 1000 Sekolah Versi LTMPT 2022

- 7 Februari 2023, 13:30 WIB
SMAN 3 Batam jadi salah satu SMA terbaik di Batam/Sekolah Data Kemdikbud
SMAN 3 Batam jadi salah satu SMA terbaik di Batam/Sekolah Data Kemdikbud /

SEPUTARLAMPUNG.COM - Jelang PPDB 2023, ini rekomendasi 11 SMA terbaik di Batam, Kepulauan Riau, yang masuk TOP 1000 Sekolah versi LTMPT.

Lembaga Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) telah merilis daftar sekolah terbaik jenjang SMA Sederajat se-indonesia berdasarkan nilai UTBK 2022.

Berdasarkan daftar sekolah terbaik itu, ada 11 SMA terbaik di Batam yang masuk, di antaranya ada SMA Negeri, MA Negeri, dan SMA swasta.

Daftar SMA terbaik di Batam ini dapat menjadi referensi bagi siswa lulusan SMP untuk mendaftar PPDB 2023.

Baca Juga: 5 SMA Terbaik di Kudus Ini Wajib Anda Ketahui, Sekolah Mana Diposisi Pertama? Yuk Intip Nominasinya

PPDB 2023 diprediksi akan dibuka sekitar April-Juni. Untuk itu, siswa kelas 3 SMP saat ini bisa mulai mencari SMA mana yang akan menjadi pilihan untuk melanjutkan pendidikan.

Pada daftar SMA terbaik di Batam ini, posisi pertama diraih oleh MAN Insan Cendekia Kota Batam dengan nilai UTBK 616,585.

Selain menjadi peringkat 1 di Kota Batam, MAN Insan Cendekia Batam juga mendapat ranking ke-20 secara nasional dari 1000 sekolah yang dirilis LTMPT.

Simak daftar 11 SMA terbaik di Batam, Kepulauan Riau, sebagaimana dilansir seputarlampung.com dari situs resmi LTMPT.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x