Inilah 10 Rekomendasi SMP Terbaik di Kabupaten Tegal Versi Nilai Rerata UN, Ada SMP IT Luqman Al Hakim

- 18 Desember 2022, 18:00 WIB
Daftar 10 rekomendasi SMP terbaik Kabupaten Tegal, Jawa Tengah berdasarkan nilai rerata UN. /Kemdikbud
Daftar 10 rekomendasi SMP terbaik Kabupaten Tegal, Jawa Tengah berdasarkan nilai rerata UN. /Kemdikbud /

SEPUTARLAMPUNG.COM – Inilah 10 rekomendasi SMP terbaik di Kabupaten Tegal, Jawa Tengah versi nilai rerata UN Kemdikbud.

Daftar 10 SMP terbaik Kabupaten Tegal ini dapat dijadikan sebagai rekomendasi pada Penerimaan Peserta Didik Baru atau PPDB 2023.

Salah satu sekolah yang masuk daftar SMP terbaik di Tegal adalah SMP IT Luqman Al Hakim Slawi.

Baca Juga: Link Live Streaming Argentina vs Prancis Final Piala Dunia 2022 Hari Ini Minggu, 18 Desember, Dukung Siapa?

SMP IT Luqman Al Hakim Slawi memiliki akreditas A dan bernaung di bawah Yayasan Insan Mandiri.

Sekolah ini merupakan satu-satunya SMP Swasta yang masuk 10 rekomendasi SMP terbaik Kabupaten Tegal.

Untuk diketaui, urutan SMP terbaik diambil dari data nilai UN pada 2019. Karena sebagaimana diketahui, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) memutuskan untuk meniadakan ujian nasional (UN) dan ujian kesetaraan pada 2021.

Baca Juga: Rekomendasi Wisata di Lampung yang Wajib Dikunjungi saat Liburan, Ada Tegal Mas hingga Pahawang

Keputusan tersebut tertuang dalam Surat Edaran (SE) Mendikbud Nomor 1 2021 tentang Peniadaan Ujian Nasional dan Ujian Kesetaraan serta Pelaksanaan Ujian Sekolah dalam Masa Darurat Penyebaran Covid-19.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: hasilun.puspendik.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah