Kunci Jawaban IPS Kelas 9 SMP Halaman 89 Aktivitas Kelompok: Perubahan Sosial dan Perubahan Budaya

- 7 Desember 2022, 18:20 WIB
Ilustrasi belajar. Kunci Jawaban IPS Kelas 9 SMP Halaman 89 Aktivitas Kelompok: Perubahan Sosial dan Perubahan Budaya.*
Ilustrasi belajar. Kunci Jawaban IPS Kelas 9 SMP Halaman 89 Aktivitas Kelompok: Perubahan Sosial dan Perubahan Budaya.* /Pexels/Zen Chung

Perubahan sosial selalu berdampingan dengan proses globalisasi, sehingga budaya termasuk bahasa akan dikenal oleh masyarakat.

Baca Juga: Terupdate! Daftar Lengkap UMP di 34 Provinsi Tahun 2023, Cek Berapa Besaran Upah Minimum di Daerahmu

Contoh yang paling sering terjadi adalah penggunaan bahasa asing yang lebih diutamakan. Bukan berarti mempelajari bahasa asing bukanlah hal yang penting, tapi tetap saja sebagai masyarakat Indonesia kita harus mengutamakan bahasa Indonesia serta bahasa daerah.

Sayangnya, saat ini banyak masyarakat atau generasi muda yang mulai kehilangan ketertarikan untuk mempelajari bahasa Indonesia dan bahasa daerah.

Selain bahasa ada pula budaya. Untuk budaya sendiri kita bisa melihat bagaimana budaya asing benar-benar masuk dan dicintai di negeri ini. Baik budaya barat atau korea. Contohnya adalah perayaan Hari Valentine pada tanggal 14 Februari yang pada dasarnya bukanlah bagian dari budaya Indonesia.

*) Disclaimer:

1. Pembahasan di atas hanya sebagai referensi belajar.

2. Soal di atas merupakan pertanyaan terbuka. Artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku di atas.

3. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban. Siswa dapat mengembangkan jawaban yang lebih baik.***

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x