Update Kumpulan Soal ANBK 2022 untuk SMP Kelas 8 Lengkap dengan Kunci Jawaban Literasi dan Numerasi

- 21 September 2022, 15:15 WIB
Ilustrasi ujian ANBK.
Ilustrasi ujian ANBK. /Pikiran Rakyat/Ade Bayu Indra

SEPUTARLAMPUNG.COM - Berikut ini kumpulan soal ANBK untuk siswa kelas 8 SMP-MTs dan kelas 9 Paket B serta kunci jawaban materi literasi dan numerasi.

Seperti diketahui, pelaksanaan ANBK SMP sederajat dilakukan mulai Senin, 19 September 2022 hingga 22 September 2022.

ANBK atau Asesmen Nasional Berbasis Komputer merupakan program dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Riset, dan Teknologi atau Kemendikbudristek sebagai upaya evaluasi yang dilakukan pemerintah untuk pemetaan mutu sistem pendidikan pada tingkat satuan pendidikan dasar dan menengah.

Kumpulan soal dan kunci jawaban ANBK Kelas 8 SMP-MTs dan Kelas 9 Paket B diharapkan dapat membantu adik-adik dalam berlatih mengerjakan soal.

Baca Juga: Update BSU Tahap 2: Hanya 2,4 Juta Buruh Tipe Ini yang Bisa Cairkan BSU, Termasuk Pemilik Rekening BCA?

Dilansir dari laman pusmenjar.kemdikbud.go.id, berikut contoh soal dan kunci jawaban ANBK materi numerasi dan literasi Kelas 8 SMP/MTs atau Kelas 9 Paket B:

Contoh soal materi literasi:

Perhatikan teks di bawah ini!

Praktik STEM

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: pusmenjar.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x