Kumpulan Soal ANBK 2022 untuk Kelas 8 SMP Lengkap dengan Kunci Jawaban Numerasi Keadaan Ketenagakerjaan

- 20 September 2022, 19:15 WIB
 Ilustrasi ANBK jenjang SMP dan SMA/SMK sederajat
Ilustrasi ANBK jenjang SMP dan SMA/SMK sederajat /PIXABAY/Vision Pics

Menurut Badan Pusat Statistik yang dimaksud dengan pengangguran terbuka adalah angkatan kerja yang sama sekali tidak mempunyai pekerjaan. Menurut Undang-Undang Tenaga Kerja tahun 2003 no 13 angkatan kerja berusia antara 15 tahun sampai dengan 64 tahun. Diagram garis menunjukkan rata-rata Tingkat Pengangguran Terbuka laki-laki dan perempuan dari Agustus 2015 sampai dengan Agustus 2019.

Baca Juga: Bocoran Tanggal Cair BSU Tahap 2 2022, Cek Rekening Bank Mandiri, BRI, BNI, BTN, dan BSI, Ada Notifikasi?

1. Tentukan besar persentasenya berdasarkan diagram di atas!

  • Rata-rata TPT perempuan tahun 2015-2019
  • Rata-rata TPT laki-laki tahun 2015-2019
  • Rata-rata TPT laki-laki dan perempuan tahun 2015-2019

Jawaban:

  • Rata-rata TPT perempuan tahun 2015-2019= 5,55%
  • Rata-rata TPT laki-laki tahun 2015-2019= 5,60%
  • Rata-rata TPT laki-laki dan perempuan tahun 2015-2019=5,58%

2. Manakah yang mungkin membuat rata-rata tingkat pengangguran terbuka pada tahun 2017 akan naik dibanding data semula?

a. Pada saat pengambilan data, sekelompok orang yang tidak bekerja pada usia 65 tahun tidak tercatat.

b. Pada saat pengambilan data, sekelompok orang yang tidak bekerja pada usia 14-18 tahun tidak tercatat.

c. Pada saat pengambilan data, sekelompok orang yang tidak bekerja pada usia 67 tahun tercatat.

d. Pada saat pengambilan data, sekelompok orang yang tidak bekerja pada usia 18-20 tahun tidak tercatat.

Jawaban: D

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: pusmenjar.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah