13 SMP Paling Unggul Kabupaten Sidoarjo Versi Nilai Rerata UN 2019 Lengkap dengan NPSN, Didominasi SMP Swasta

- 3 Juni 2022, 17:40 WIB
 SMP NEGERI 1 KRIAN, salah satu SMP terbaik di Sidoarjo Jawa Timur./ Sekolah Kita Kemdikbud
SMP NEGERI 1 KRIAN, salah satu SMP terbaik di Sidoarjo Jawa Timur./ Sekolah Kita Kemdikbud /

SEPUTARLAMPUNG.COM – Inilah 13 SMP paling unggul Kabupaten Sidoarjo versi nilai rerata UN lengkap dengan NPSN.

Daftar 13 SMP yang ada di Sidoarjo ini didominasi oleh SMP Swasta berdasarkan nilai rerata Ujian Nasional (UN).

Sekolah terbaik tentunya menjadi incaran para siswa untuk melanjutkan jenjang pendidikannya terutama untuk siswa yang berada di Kabupaten Sidoarjo.

Kemudian, untuk urutan SMP di Kabupaten Sidoarjo diambil dari data nilai UN pada 2019, dikarenakan dalam 2 tahun terakhir UN telah ditiadakan karena dampak pandemi Covid-19.

Baca Juga: TOP 9 SMA Unggulan dan Terbaik di Banten sebagai Referensi Siswa Daftar PPDB 2022, Ada di Serang, Tangerang

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) memutuskan untuk meniadakan ujian nasional (UN) dan ujian kesetaraan pada 2021.

Keputusan tersebut tertuang dalam Surat Edaran (SE) Mendikbud Nomor 1 2021 tentang Peniadaan Ujian Nasional dan Ujian Kesetaraan serta Pelaksanaan Ujian Sekolah dalam Masa Darurat Penyebaran Covid-19.

Dikutip seputarlampung.com dari puspendik.kemdikbud.go.id berikut ini daftar 13 SMP paling unggul di Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur versi nilai rerata UN yakni:

Baca Juga: Tinggal 27 hari Lagi, Yuk Aktivasi Rekening PIP sebelum 30 Juni, Siswa SMA Bisa dapat Rp1 Juta, Begini Caranya

1. SMP NEGERI 1 KRIAN

- NPSN: 20501776

- Nilai rerata UN: 87,00

2. SMP NEGERI 3 SIDOARJO

- NPSN: 20501747

- Nilai rerata UN: 85,45

3. SMP NEGERI 1 TAMAN

- NPSN: 20501770

- Nilai rerata UN: 83,92

4. SMP NEGERI 5 SIDOARJO

- NPSN: 20501742

- Nilai rerata UN: 82,74

5. SMP AL FALAH ASSALAM

- NPSN: 20539958

- Nilai rerata UN: 82,71

Baca Juga: Inilah 5 SMP Terbaik di Sumatera Barat Versi Peringkat Hasil Ujian Nasional Kemdikbud, Didominasi SMP Negeri

6. SMP AL FALAH DELTASARI WARU SIDOARJO

- NPSN: 20539957

- Nilai rerata UN: 82,11

7. SMP NEGERI 1 SIDOARJO

- NPSN: 20501772

- Nilai rerata UN: 82,00

8. SMP ISLAM TERPADU INSAN KAMIL SIDOARJO

- NPSN: 69822489

- Nilai rerata UN: 79,51

9. SMP SINGAPORE NATIONAL ACADEMY WARU

- NPSN: 69881817

- Nilai rerata UN: 79,16

10. SMP NEGERI 1 SEDATI

- NPSN: 20501773

- Nilai rerata UN: 78,94

11. SMP PROGRESIF BUMI SHALAWAT

- NPSN: 60729406

- Nilai rerata UN: 77,21

12. SMP AL MUSLIM WARU

- NPSN: 20501674

- Nilai rerata UN: 77,09

Baca Juga: Bukan karena Gaji, 6 CPNS di Majalengka Mengundurkan Diri setelah Dinyatakan Lulus, Apa Sanksinya?

13. SMP KRISTEN PETRA 4 SIDOARJO

- NPSN: 20539977

- Nilai rerata UN: 76,30

Demikian, informasi terkait daftar 13 SMP paling unggul di Kabupaten Sidoarjo Jawa Timur versi nilai rerata UN 2019 untuk referensi daftar PPDB 2022.***

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: puspendik kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah