SMK SMAK Bogor di Posisi Pertama, Ini Daftar SMK Unggulan Terbaik di Jawa Barat, Acuan PPDB Tahun 2022

- 26 Mei 2022, 20:12 WIB
SMK Negeri 1 Bogor, salah satu sekolah terbaik di Jawa Barat.
SMK Negeri 1 Bogor, salah satu sekolah terbaik di Jawa Barat. /Sekolah Kita Kemdikbud

SEPUTARLAMPUNG.COM – SMK SMAK Bogor jadi yang terbaik pertama, ini daftar SMK unggulan terbaik di Jawa Barat sebagai acuan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2022.

Daftar Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) unggulan terbaik di Provinsi Jawa Barat yang perlu diketahui oleh orangtua dan siswa kelas 9 sebagai rujukan ke jenjang SMK pada tahun 2022.

SMK merupakan salah satu bentuk pendidikan formal sebagai lanjutan jenjang Sekolah Menengah Pertama (SMP) atau yang sederajat.

Baca Juga: BSU Rp1 Juta pada 2022 hanya Cair ke Rekening BNI, BRI, Mandiri, BTN, dan BSI Milik 2 Kriteria Pekerja Ini

Menurut UU Nomor 20 Tahun 2013, penjelasan pasal 15 menyebutkan bahwa pendidikan kejuruan merupakan pendidikan menengah yang mempersiapkan peserta didik terutama untuk bekerja pada bidang tertentu.

Banyak orangtua berharap pada anak-anaknya ketika lulus sekolah tingkat atas bisa langsung diterima bekerja tanpa harus melanjutkan ke jenjang perguruan tinggi.

Bahkan banyak juga alumni SMK yang sukses dengan bidang pekerjaannya masing-masing, sehingga SMK jadi alternatif pilihan bagi mereka yang tamat sekolah langsung bisa mencari pekerjaan.

Sehingga pilihan melanjutkan sekolah ke SMK bisa jadi adalah pilihan yang tepat bagi yang ingin melanjutkan bekerja dalam bidang tertentu setelah lulus dari sekolah.

Dari situs Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT), ada 1000 SMA termasuk SMK terbaik di Indonesia berdasarkan hasil Ujian Tertulis Berbasis Komputer (UTBK) 2021.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah