Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP Halaman 256: Membandingkan Unsur Surat Pribadi dan Surat Dinas

- 7 Mei 2022, 11:00 WIB
Ilustrasu kunci jawaban
Ilustrasu kunci jawaban /Green Chameleon/Unsplash

SEPUTARLAMPUNG.COM – Simak soal dan pembahasan Bahasa Indonesia kelas 7 SMP/MTS yang bersumber dari Buku Tematik Kemendikbud revisi 2017.

Pembahasan soal dan kunci jawaban dalam artikel ini diharapkan bisa menjadi bahan evaluasi dan referensi serta memudahkan adik-adik dalam belajar.

Pada halaman 256 di buku Bahasa Indonesia kelas 7 SMP siswa diminta untuk membandingkan surat pribadi dan surat dinas.

Baca Juga: 8 SMA Terbaik di Palembang, Sumatera Selatan untuk Referensi PPDB 2022, Urutan Pertama Apakah Sekolah Favoritm

Pembahasan dalam artikel ini diulas oleh Aulia Rachma Dinantika, S.Pd. Alumnus Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Lampung.

Berikut ini kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 7 SMP Halaman 256:

1. Unsur: Kop Surat

Surat Pribadi: Dalam surat pribadi tidak ada kop surat

Surat Dinas: Terdapat kop surat (berisi nama lembaga, nama organisasi,dan alamat)

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah