13 Universitas Negeri Terbaik di Indonesia versi QS World University Rankings untuk Referensi UTBK SBMPTN 2022

- 7 April 2022, 17:30 WIB
Daftar Universitas Negeri Terbaik di Indonesia.
Daftar Universitas Negeri Terbaik di Indonesia. /Foundry/Pixabay

Setelah QS World University Rankings menyelesaikan penilaian pada universitas-universitas tersebut maka universitas itu akan diberikan hasil dengan skala bintang mulai dari 1 hingga 5.

Pemberian bintang 1 sampai 5 itu tergantung dari hasil evaluasi yang dicapai dari universitas tersebut.

Baca Juga: IPB Buka Lowongan Kerja Dosen Tetap 2022 sebanyak 66 Orang, Cek Kelengkapan Berkas dan Informasi Lengkapnya

Adapun daftar universitas di Indonesia yang bisa jadi referensi untuk UTBK SBMPTN 2022:

1. Universitas Gadjah Mada (UGM), Yogyakarta.

2. Universitas Indonesia (UI), Depok.

3. Institut Teknologi Bandung (ITB), Bandung.

4. Universitas Airlangga (UNAIR), Surabaya.

5. Institut Pertanian Bogor (IPB), Bogor.

6. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS), Surabaya.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: QS World University Rankings


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah