4 Universitas Negeri Terbaik di Indonesia Tahun 2022 Versi QS World University Rankings, Siapa Peringkat 1?

- 5 Februari 2022, 10:00 WIB
 Ilustrasi Universitas Negeri terbaik di Indonesia
Ilustrasi Universitas Negeri terbaik di Indonesia /Andrea1597/Pixabay

1. Universitas Gadjah Mada (UGM)

Di peringkat pertama Universitas Negeri terbaik di Indonesia diduduki oleh UGM dengan skor 38,3 dan berada di ranking 254 seluruh dunia.

UGM merupakan perguruan tinggi negeri yang didirikan 19 Desember 1949 yang berada di Yogyakarta.

2. Universitas Indonesia

Universitas Indonesia berada di posisi kedua Universitas Negeri terbaik di Indonesia tahun 2022 dengan skor 35,1 dan peringkat 290 di seluruh dunia.

Universitas Indonesia adalah perguruan tinggi negeri berbadan hukum yang didirikan pada 2 Januari 1849.

Baca Juga: Daftar Universitas Islam Negeri Terbaik Tahun 2022 di Indonesia, Lengkap dengan Alamat, Profil, Media Sosial

3. Institut Teknologi Bandung (ITB)

Institut Teknologi Bandung di posisi ketiga sebagai Universitas Negeri terbaik di Indonesia tahun 2022 dengan skor 34,2.

ITB memiliki nama julukan Kampus Ganesha yang terletak di Kota Bandung dan diresmikan pada 2 Maret 1959.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: QS World University Rankings


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah