Kunci Jawaban IPA SMP/MTS Kelas 8 Semester 2 Ayo Kita Diskusikan Halaman 91 92 Sistem Ekskresi Manusia

- 31 Januari 2022, 07:50 WIB
Ilustrasi kunci jawaban.
Ilustrasi kunci jawaban. /PIXABAY/evelyngonzalez418/

SEPUTARLAMPUNG.COM – Artikel ini akan mengulas pembahasan soal Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas 8 SMP/MTS yang bersumber dari buku Kemendikbud revisi 2017, tentang Sistem Ekskresi Manusia.

Ulasan jawaban dan materi soal di bawah ini diharapkan dapat membantu adik-adik dalam belajar serta membantu orangtua dalam mendampingi adik-adik belajar di rumah.

Pada soal dan pembahasan IPA Kelas 8 SMP/MTS ini akan belajar mengenai Sistem Ekskresi Manusia. Materi yang dijabarkan yaitu sisa metabolisme yang diekskresikan melalui paru-paru. 

Baca Juga: Jangan Khawatir! Walau Belum Punya KIP, Dana Bantaun PIP hingga Rp1 Juta Masih Bisa Didapat Siswa KURANG MAMPU

Pembahasan materi dalam artikel ini diulas oleh Dian Aulya, S.Pd. Alumnus Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Lampung.

Berikut pembahasan soal IPA Kelas 8 SMP Halaman 91:

Ayo, Kita Cari Tahu (Halaman 91)

Kulit memiliki kelenjar keringat yang berfungsi mengeluarkan keringat ketika suhu udara meningkat. Menurutmu mengapa kita harus berkeringat ketika suhu udara meningkat? Pada kulit juga terdapat jaringan adiposa, apakah fungsi dari jaringan tersebut? Coba cari tahu fungsi kulit yang lainnya! Kamu dapat berdiskusi dengan teman sebangkumu atau mencari informasi di buku dan internet.

Jawaban: Tubuh harus berkeringat pada saat suhu udara meningkat karena dengan berkeringat akan membantu tubuh menurunkan suhu tubuh. Jadi selain sebagai alat ekskresi, kulit juga berfungsi sebagai pengatur suhu tubuh.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Buku Tematik Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah