Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 44 Uji Kompetensi tentang Interaksi Makhluk Hidup dengan Lingkungan

- 29 Januari 2022, 16:50 WIB
Ilustrasi kunci jawaban IPA kelas 7.
Ilustrasi kunci jawaban IPA kelas 7. /sweetlouise/pixabay

Sebuah pabrik terletak berdekatan dengan sungai yang mengalir melalui perumahan. Pabrik ini beroperasi setiap hari.

Penduduk perumahan yang terletak di sebelah timur sungai sering mengalami permasalahan iritasi pada mata mereka, sedangkan penduduk sebelah barat tidak mengalaminya. Mengapa hal tersebut dapat terjadi? Jelaskan.

Jawaban: Karena uap yang keluar dari cerobong asap pada pabrik tersebut mengarah ke arah timur.

7.Gambar di bawah ini memperlihatkan contoh saling ketergantungan yang terjadi pada organisme perairan. Sepanjang hari, organisme-organisme tersebut memberi atau memanfaatkan (a) atau (b) seperti dalam gambar.

Gambar 3.
Gambar 3. Buku Tematik Kemendikbud

Apakah gambar (a) dan (b) diatas dapat mewakili saling ketergantungan organisme? Jelaskan.

Ya, gambar tersebut mewakili saling ketergantungan. Gambar a dibutuhkan oleh ikan sebagai sumber makanan dan oksigen untuk keberlangsungan hidup. Gambar b dibutuhkan oleh tumbuhan untuk melangsungkan proses fotosintesis. Kedua organisme tersebut merupakan pemberi atau produsen yang akan menghasilkan berbagai bahan yang dapat dimafaatkan oleh konsumen.

*) Disclaimer: Jawaban dalam artikel ini hanya sebagai referensi belajar. Untuk pertanyaan yang bersifat terbuka, siswa dapat mengembangkan jawaban yang lebih baik.***

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Buku Tematik Kemendikbud Revisi 2017


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah