Menyelesaikan Soal Cerita dan Membuat 2 Soal yang Melibatkan Luas dan Keliling Persegi: Tema 4 Kelas 4 SD

- 13 Oktober 2021, 20:00 WIB
Ilustrasi bingkai.
Ilustrasi bingkai. /Pexels/Pixabay

SEPUTARLAMPUNG.COM – Kunci jawaban Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Kelas 4 SD/MI Tema 3 tentang Peduli Terhadap Makhluk Hidup di bawah ini diharapkan dapat membantu orang tua dan guru dalam mengoreksi jawaban siswa.

Pada Tema 4 ini siswa akan belajar Subtema 1 Pembelajaran 5 dengan judul jenis-jenis pekerjaan.

Materi yang dibahas yaitu menyelesaikan masalah sehari-hari terkait keliling dan luas.

Pada masing-masing materi tersebut disajikan pertanyaan dan soal yang harus dijawab siswa.

Baca Juga: PKH Cair Minggu Ketiga Oktober 2021, Benarkah? Berikut Jadwal Tanggal dan Cara Dapat Bansos Sembako BNPT

Berikut Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 4 SD Subtema 1 Pembelajaran 5 Halaman 39 40 :

Ayo Berlatih (Halaman 40 41 42 43)

Selesaikan soal cerita berikut!

Ibu Hartini guru kelas 4 di SD Nusantara memesan papan tulis berbentuk persegi kepada tukang kayu. Ibu Hartini memesan 4 papan tulis berbentuk persegi dengan panjang 1 m. Ibu Hartini meminta papan tulis tersebut diberi bingkai dari kayu.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Buku Tematik Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x