Kelainan atau Gangguan pada Tulang dan Otot Manusia: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 SD Halaman 181 182

- 25 Agustus 2021, 06:13 WIB
Ilustrasi otot manusia.
Ilustrasi otot manusia. /Alan Calvert/Unsplash

Baca Juga: Pengumuman Penerima Kartu Prakerja Gelombang 18, Simak Cara Mengetahui Lolos atau Tidak Berikut Ini

Macam-Macam Kelainan, Gangguan, atau Penyakit Otot Manusia

1. Hipertrofi

Kelainan otot yang membesar dan menjadi lebih kuat karena sel otot diberikan kegiatan/aktivitas yang terus-menerus secara berlebihan.

2. Atrofi

Kelainan otot yang mengecil, lemah, fungsi otot yang menurun. Hal ini disebabkan adanya penyakit polimielitis yang dapat merusakkan sel saraf pada otot.

3. Stiff/kaku leher

Kelainan otot karena adanya peradangan otot trapesius leher akibat gerakan yang menghentak secara tiba-tiba/salah gerak.

4. Tetanus

Kelainan otot yang disebabkan adanya infeksi bakteri Clostridium tetani. Tetanus menyebabkan otot menjadi kejang-kejang.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah