Link Pengumuman UTUL-UTBK Universitas Sebelas Maret (UNS) 31 Juli 2021: Cek Seleksi Mandiri di Link Berikut

- 29 Juli 2021, 16:41 WIB
Potret kampus Universitas Sebelas Maret (UNS) di Solo.
Potret kampus Universitas Sebelas Maret (UNS) di Solo. /Instagram/@uns.official

SEPUTARLAMPUNG.COM - Hasil pengumuman seleksi mandiri UTUL-UTBK Universitas Sebelas Maret (UNS) akan diumumkan pada tanggal 31 Juli 2021.

Berikut ini jadwal lengkap hasil pengumuman seleksi mandiri UTUL-UTBK Universitas Sebelas Maret (UNS) dan tata cara cek pengumuman melalui laman website resmi spmb.uns.ac.id/site/pengumuman.

Segera catat link pengumuman UTUL-UTBK Universitas Sebelas Maret (UNS) tahun 2021 untuk melihat hasil seleksi mandiri yang kabarnya akan diumumkan secara serentak pada hari Sabtu 31 Juli 2021.

Baca Juga: Update Penerima BLT UMKM/BPUM Bulan Agustus 2021: Cek eform.bri.co.id, Ada Pengumuman Pencairan Rp1,2 juta

Pengumuman seleksi mandiri jalur UTUL-UTBK Universitas Sebelas Maret (UNS) dilakukan secara online melalui laman website resmi dan bagi calon mahasiswa yang sudah mendaftar dan telah mengikuti tahapan seleksi bisa menunggu tanggal pengumuman seleksi mandiri jalur UTUL-UTBK yakni 31 Juli 2021.

Sementara itu, pendaftaran seleksi mandiri jalur UTUL-UTBK Universitas Sebelas Maret (UNS) telah berlangsung sejak bulan Juni sampai 31 Juli 2021 untuk penerimaan mahasiswa program Diploma.

Sistem seleksi mandiri Calon mahasiswa baru Diploma UNS atau SMMD jalur UTUL berdasarkan nilai Ujian Tulis Berbasis Komputer yang dikeluarkan oleh LTMPT pada 2021, sehingga benar-benar ketat untuk seleksi mandiri calon mahsiswa baru jalur UTUL-UTBK Universitas Sebelas Maret (UNS) tahun 2021.

Berikut ini cara cek hasil pengumuman seleksi mandiri calon mahasiswa diploma UNS 2021 jalur UTUL dan UTBK pada 31 Juli 2021, yakni:

Baca Juga: Siap-Siap! BSU Subsidi Gaji Segera Cair Ke Rekening Agustus 2021, Cek Lagi Data Penerima BLT dan Rekening Anda

1. Buka link website pengumuman Universitas Sebelas Maret (UNS) : KLIK DI SINI
2. Masukkan nomor pendaftaran di kolom tersedia
3. Masukkan tanggal lahir dengan format yyyy-mm-dd
4. Klik Cari
5. Lihat hasil status kelulusan peserta Universitas Sebelas Maret (UNS).

Apabila calon mahasiswa baru dinyatakan lolos pengumuman seleksi mandiri jalur UTUL-UTBK Universitas Sebelas Maret (UNS) tahun 2021, segera mungkin untuk melakukan registrasi ulang atau daftar ulang agar calon mahasiswa baru dapat diakui sebagai mahasiswa seleksi mandiri Universitas Sebelas Maret (UNS) tahun 2021 jalur jalur UTUL-UTBK.

Perlu diingat hasil pengumuman seleksi mandiri jalur UTUL-UTBK Universitas Sebelas Maret (UNS) dapat dilihat sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan oleh pihak Universitas Sebelas Maret (UNS) dan bisa jadi jadwal dapat berubah sewaktu-waktu, maka dari itu update selalu informasi hasil pengumuman seleksi mandiri Universitas Sebelas Maret (UNS).

Baca Juga: Beasiswa Anak Pedagang Kaki LimaTahap II Telah Dibuka, Buruan Daftar!

Selain itu, bagi mahasiswa diploma Universitas Sebelas Maret (UNS) yang lolos seleksi mandiri jalur UTUL dan nilai UTBK diwajibkan menyetor dua jenis biaya kuliah pada tahap awal pendidikan, yakni Uang Kuliah Tunggal (UKT) semester pertama dan Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI).

Demikianlah informasi lengkap tentang link pengumuman hasil seleksi mandiri jalur UTUL-UTBK Universitas Sebelas Maret (UNS) yang dapat calon mahasiswa baru lihat melalui laman website resmi spmb.uns.ac.id/site/pengumuman.***

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah