Kunci Jawaban Kelas 5 Tema 1 SD Halaman 4 5 6 Subtema 1: Organ Gerak Hewan dan Manusia

- 21 Juni 2021, 08:20 WIB
Ilustrasi organ gerak hewan.
Ilustrasi organ gerak hewan. /smarko/Pixabay/

Halaman 6

Ayo Berdiskusi

Kamu sudah berhasil menentukan ide pokok dari masing-masing paragraf bacaan “Organ Gerak Manusia dan Hewan” di atas. Sekarang, coba diskusikan dengan temanmu tentang Ide Pokok suatu bacaan. Diskusikan tentang hal-hal berikut:

Tabel 3
Tabel 3

Tuliskan kesimpulan yang dapat kalian ambil dari diskusi ini.

Ide pokok adalah gagasan yang menjadi dasar sebuah paragraf. Ide pokok disajikan kedalam bentuk kalimat utama. kalimat utama yang memuat ide pokok ini bisa berada di awal paragraf, di tengah paragraf, atau di akhir paragraf.

*) Disclaimer : Pembahasan dan kunci jawaban dalam artikel ini hanya merupakan panduan bagi orang tua dalam mendampingi putra-putrinya belajar di rumah selama pandemi. Untuk jawaban yang tertera di atas bersifat terbuka, jawaban di atas tidak bersifat baku. Orang tua dan siswa bisa mengembangkan jawaban lain yang dirasa lebih relevan.***

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Buku Tematik Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah