Contoh Ucapan Selamat Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2021 Cocok Untuk Twibbon, Poster, dan Video Animasi

- 26 April 2021, 17:00 WIB
ILUSTRASI upacara hari pendidikan nasional.*
ILUSTRASI upacara hari pendidikan nasional.* /Foto Istimewa PR/
  1. Selamat Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2021.Bangsa yang hebat adalah bangsa yang berani keluar dari zona nyaman dengan menciptakan berbagai inovasi baru dan produk dalam Negeri yang mampu bersaing.dengan bangsa lain.

  2. Selamat Hari Pendidikan Nasional 2021 semoga semakin Berjaya dalam melahirkan penerus bangsa yang berkompeten dalam dunia kerja.

  3. Selamat Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2021. Pendidikan merupakan cikal bakal bangsa yang maju dan kaya akan Sumber Daya Manusia.

  4. Selamat Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2021. Anak-anak hidup dan tumbuh sesuai dengan kodratnya masing-masing. Pendidik hanya dapat merawat dan menuntun tumbuhnya kodrat itu. (kutipan yang diambil langsung dari Ki Hajar Dewantara)

  5. Selamat Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2021. Pendidikan menjadi rumah untuk orang yang haus akan ilmu dan lapar akan pengetahuan.

  6. Selamat Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2021. Terimakasih untuk para guru yang telah berjasa mendidikku hingga aku mampu menggapai cita-citaku.

  7. Selamat Hari Pendidikan 2021. Pendidikan mampu merubah karakter seseorang untuk menjadi lebih lagi dan pendidikan merupakan tempat belajar dan semua orang adalah guru.

  8. Selamat Hari Pendidikan 2021. Kami bangga menjadi bagian dari duniamu, izinkan aku membalas jasamu, rehatlah dengan tenang para pahlawan yang gugur saat memperjuangkan pendidikan.

  9. Selamat Hari Pendidikan Nasional 2021. Pendidikan merupakan emas yang sangat mahal harganya, tapi orang yang berpendidikan tidak bisa dibeli dengan emas, karena emas tak bisa ditukarkan dengan pengetahuan.

  10. Selamat Hari Pendidikan Nasional 2021. Bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai sejarah dan belajar dari masa lalu, mari kira doa kan para pahwalawan yang telah gugur dalam memperjuangkan pendidikan.

Demikian, daftar ucapan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas), 2 Mei 2021 yang sangat cocok anda jadikan Twibbon, Poster, Video Animas dan sebagainya.***

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah