7 Manfaat Konservasi Alam, Kuncinya Bijak: Tema 8 Kelas 6 SD/MI Halaman 71, 73, 75

- 5 Maret 2021, 19:35 WIB
Ilustrasi konservasi alam.
Ilustrasi konservasi alam. /Anja/Pixabay

Saat ini kepedulian seseorang terhadap lingkungan sekitar menjadi berkurang mulai dari membuang sampah sembarang, membabat hutan secara berlebihan, pembukaan lahan secara ilegal dan membunuh hewan yang dilindungi dan menjualnya dengan harga jual yang tinggi.

Dikutip Seputarlampung.com dari sumber Buku Sekolah Elektronik (BSE) Tematik Kemdikbud, berikut ini penjelasan mengenai 7 Manfaat Konservasi Alam Materi Tema 8 Kelas 6 SD/MI Halaman 61, 62, 65, 66 yang diulas secara ringkas dan lugas agar siswa memahami.

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 13 Sedang Berjalan, Ma'aruf Amin: Insyaallah Hingga 2022 Program Ini Akan Dianggarkan

Berikut 7 manfaat konservasi alam yang harus diketahui, di antaranya:

1. Melindungi kekayaan dan menjaga ekosistem alam
2. Melindungi spesies flora dan fauna yang ada di alam
3. Menjaga kualitas lingkungan
4. Mencegah kerusahkana dan pencemaranan lingkungan yang mengakibartan bencana alam
5. Menghadirkan kehidupan yang lebih baik lagi bagi masa depan
6. Untuk menyelaraskan kehidupan manusia dan lingkungan
7. Pemanfaatan lingkungan yang baik dan bijaksana

Dari pemaparan diatas, mengenai Manfaat Konservasi Alam bagi makhluk hidup salah satunya adalah Melindungi spesies flora dan fauna.

Siswa kelas 6 SD akan mulai menanamkan nilai-nilai kesadaran menjaga lingkungan dan berusaha melindungi spesies flora dan fauna dari kepunahan.

Nah, sikap apa saja yang harus dilakukan siswa kelas 6 SD untuk melindungi spesies flora dan fauna dari kepunahan, di antaranya adalah :

Baca Juga: Waduh, Ribuan Vaksin Covid-19 'Bodong' Ditemukan di Afrika Selatan, Interpol Sebut Diseludupkan dari China

1. Melakukan pelestarian lingkungan dengan cara menanam bibit tanaman di sekitar rumah
2. Tidak membuang sampah sembarangan di lingkungan sekitar.
3. Mencintai dan merawat hewan peliharaan dengan baik dan benar
4. Memanfaatkan halaman rumah untuk ditanami sayuran atau tumbuhan yang bermanfaat

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Buku Tematik Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah