Daftar Nama Lolos Pengumuman Seleksi Mandiri Universitas Airlangga 2022, Cek Hasilnya di Link ppmb.unair.ac.id

15 Juli 2022, 06:55 WIB
Pengumuman Seleksi Mandiri Universitas Airlangga 2022. /Instagram @univ_airlangga

SEPUTARLAMPUNG.COM - Cek pengumuman hasil seleksi Ujian Mandiri (UM) SMUA Universitas Airlangga (Unair) 2022-2023 Sarjana Kemitraan Jalur Ujian Tulis via link ppmb.unair.ac.id. Berikut daftar nama yang lolos Universitas Airlangga, apakah Anda termasuk?

Saat ingin melihat pengumuman hasil seleksi Ujian Mandiri (UM) SMUA Universitas Airlangga (Unair) 2022, adik-adik diharapkan untuk mempersiapkan koneksi yang kuat dan pastikan menggunakan laptop atau handphone dengan sinyal jaringan yang cukup.

Jangan lupa sebelum klik laman website ppmb.unair.ac.id, disarankan untuk berdoa terlebih dahulu agar saat cek hasil Ujian Mandiri (UM) SMUA Universitas Airlangga (Unair) pada Jumat, 15 Juli 2022 menyatakan nama anda lolos sebagai mahasiswa Unair.

Baca Juga: Hari Ini Pengumuman Seleksi Mandiri SMUA UNAIR, 15 Juli 2022 via Link Resmi, Namamu Lolos? Cek Hasilnya

Diketahui, Universitas Airlangga merupakan sebuah negeri yang terletak di Surabaya, Jawa Timur.

Universitas ini didirikan 10 November 1954 bertepatan dengan hari pahlawan yang ke-9 yang berlokasi di Jl. Airlangga No.4 - 6, Airlangga, Kec. Gubeng, Kota SBY, Jawa Timur 60115.

Jika menilik dari sejarahnya, nama Airlangga diambil dari nama raja yang memerintah Jawa Timur pada tahun 1019 hingga 1042 yaitu Rakar Galu Sri Lokeswara Dharmawangsa Airlangga Anantawikramattungadewa atau dikenal dengan nama Prabu Airlangga.

Pihak penyelenggara PPMB Universitas Airlangga akan segera membuka link pengumuman resmi agar bisa diakses oleh calon mahasiswa Unair (Universitas Airlangga) sesuai dengan waktu yang telah ditentukan dan diharapkan tepat waktu untuk melihat pengumuman jalur Seleksi Mandiri atau UM UNAIR 2022.

Baca Juga: Link Hasil Pengumuman Seleksi Mandiri SMUA UNAIR, 15 Juli 2022, Cek Daftar Nama Lolos Universitas Airlangga

Bagi calon mahasiswa yang mendaftar seleksi mandiri SMUA Universitas Airlangga (Unair) 2022 bisa melakukan pengecekan nama yang lolos di link pengumuman yang tertera di akhir artikel ini.

Diprediksi pengumuman ujian mandiri SMUA Universitas Airlangga 2022 Sarjana Kemitraan Jalur Ujian Tulis sudah bisa dilihat mulai pukul 08.00-23.59 WIB.

Berikut jadwal pengumuman Seleksi Mandiri Universitas Airlangga (SMUA) Kemitraan Jalur Ujian Tulis, yakni:

Pendaftaran: 4 Juni - 4 Juli 2022 pukul 19.00 WIB

Perbaikan Dokumen Pendaftaran: 4 Juni - 5 Juli 2022 pukul 17.00 WIB

Verifikasi Dokumen Pendaftaran: 4 Juni - 5 Juli 2022 pukul 17.00 WIB

Pembayaran Biaya Seleksi: 4 Juni - 5 Juli 2022 pukul 21.00 WIB

Ujian Tulis: 11 - 12 Juli 2022

Pengumuman Hasil Seleksi: 15 Juli 2022

Baca Juga: Hasil Seleksi Pengumuman Ujian Mandiri SMUA Universitas Airlangga, 15 Juli 2022, Cek via Link ppmb.unair.ac.id

Untuk pengumuman seleksi mandiri SMUA Universitas Airlangga (Unair) Sarjana Kemitraan Jalur Ujian Tulis bisa dicek secara online melalui laman ini: KLIK DI SINI

Berikut tata cara melihat pengumuman Seleksi Mandiri Universitas Airlangga (SMUA) Kemitraan Jalur Ujian Tulis 2022, simak dan catat tahapan ini, yakni:

1. Buka laman link pengumuman jalur Seleksi Mandiri UM Unair 2022 di ppmb.unair.ac.id.

3. Setelah itu, mengikuti langkah selanjutnya di laman pengumuman Seleksi Mandiri UM Unair (Universitas Airlangga).

Itulah informasi penting bagi calon peserta didik terkait link pengumuman hasil seleksi mandiri SMUA Universitas Airlangga (Unair) Sarjana Kemitraan Jalur Ujian Tulis yang dapat calon mahasiswa baru lihat melalui laman website resmi ppmb.unair.ac.id.***

Editor: Ririn Handayani

Tags

Terkini

Terpopuler