Inilah 5 Rekomendasi Wisata di Jambi yang Tak Kalah Menakjubkan Mulai dari Candi, Gunung hingga Danau

- 26 Agustus 2023, 14:45 WIB
Danau Kaco salah satu rekomendasi wisata yang ada di Jambi.
Danau Kaco salah satu rekomendasi wisata yang ada di Jambi. /Instagram.com/@danaukaco

Harga tiket masuknya mulai dari Rp 15.000/orang.

Buka setiap hari mulai pukul 08.00 s/d 18.00 WIB

3. Candi Muaro

Jambi Jangan lewatkan wisata sejarah dan budaya Candi Muaro Jambi yang satu ini.

Kompleks candi ini memiliki luas hampir 4 hektar dan menjadi kompleks candi terbesar di Indonesia dan Asia Tenggara.

Warisan budaya dan situs kuno ini memiliki setidaknya lebih dari 100 candi dan 85 menapo bersejarah.

Uniknya lagi, dulunya candi ini pernah menjadi pusat pendidikan internasional lho.

Harga Tiket masuk mulai dari Rp 9.000/orang.

Jam dan hari buka setiap hari mulai pukul 08.00 s/d 18.00 WIB.

Baca Juga: Formasi CPNS Mahkamah Agung 2023 Dibuka untuk Lulusan S1, Penempatan Palembang, Bandung, hingga Lampung

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah