Bakal Datang ke Indonesia, Ini Gaji Mbwana Samatta Kapten Timnas Tanzania yang Pernah Jadi Bagian The Lions!

- 19 Mei 2024, 15:35 WIB
Mbwana Samatta, striker dan kapten timnas Tanzania.
Mbwana Samatta, striker dan kapten timnas Tanzania. /Instagram @samagoal77

Baca Juga: Pendaftaran Sekolah Kedinasan Poltek SSN 2024 Dibuka, Lulusannya Jadi CPNS, Apakah Jurusan IPS Bisa Daftar?

Di mana dia sudah bermain 43 kali pada musim ini. Dengan PAOK dia sudah mencatatkan 3 gol dan enam asis.

Samatta sendiri memiliki nilai pasar yang cukup fantastis, Samatta memiliki nilai pasar sekitar 34,76 miliar.

Dilansir dari laman capology.com, sepanjang karir sepakbolanya, Samatta telah menghasilkan sekitar US$16.106.168 atau sekitar Rp257,12 miliar (Kurs: Rp15.964,50).

Adapun dilansir dari laman aiscore.com, Samatta mendapatkan gaji sekitar 2,7 juta poundsterling per tahun atau sekitar Rp54,58 miliar (Kurs: Rp20.218).

Laga uji coba Indonesia vs Tanzania sendiri akan berlangsung di Stadion Madya GBK pada 2 Juni 2024.***

 

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: ANTARA aiscore.com transfermarkt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah