Ini Jadwal dan Live Streaming Indonesia vs Jepang Laga Terakhir Grup D Piala Asia 2023-2024, Mulai Jam Berapa?

- 21 Januari 2024, 16:00 WIB
Jadwal dan link live streaming Indonesia vs Jepang Laga Terakhir Grup D Piala Asia 2023-2024
Jadwal dan link live streaming Indonesia vs Jepang Laga Terakhir Grup D Piala Asia 2023-2024 /Foto; pssi.org/

“Kedua tim berusaha yang terbaik dan ini pertandingan bagus. Kami menang berkat sedikit keberuntungan,” ucap Shin Tae-yong, seperti dikutip dari laman PSSI.

Siaran langsung pertandingan sepakbola Indonesia vs Jepang Laga Terakhir Grup D Piala Asia 2023-2024 dapat Anda saksikan di layanan streaming TV Online, yakni RCTI Plus.

Live streaming memudahkan seseorang untuk menonton acara spesial yang tidak bisa dihadiri langsung atau tidak tayang di televisi, seperti pertandingan sepakbola Indonesia vs Jepang Laga Terakhir Grup D Piala Asia 2023-2024.

Pada pertandingan kali ini, Timnas Indonesia terlihat optimis dan serius dalam menjalani segala pemusatan latihan jelang laga perdana melawan Jepang.

Prediksi Susunan Pemain Indonesia vs Jepang Piala Asia 2023-2024

Baca Juga: Bak Surga Tersembunyi! Intip Keindahan Pulau Maratua, Wisata ala Maldives di Kalimantan

Timnas Indonesia: Ernando Ari; Asnawi Mangkualam Bahar (Witan Sulaeman,55'), Jordi Amat (Rizky Ridho,69'), Sandy Walsh, Pratama Arhan; Ivar Jenner, Justin Hubner, Egy Maulana Vikri (Adam Alis,67'); Yakob Sayuri, Marselino Ferdinan, Rafael Struick (Hokky Caraka,67'). Pelatih: Shin Tae-yong

Jepang (4-2-3-1): Zion Suzuki; Yukinari Sugawara, Ko Itakura, Shogo Taniguchi, Hiroki Ito; Wataru Endō, Hidemasa Morita; Takefusa Kubo, Junya Itō, Keito Nakamura; Takuma Asano. Pelatih: Hajime Moriyasu

Penggemar Timnas Indonesia di manapun berada, untuk menonton laga Piala AFF U16  2022 dapat disaksikan melalui streaming streaming TV online dengan HP android atau laptop.

Baca Juga: Rekomendasi Tanggal Cantik di 2024, Cocok untuk yang Ingin Menikah Tahun Ini

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x