Pendaftaran Mudik Gratis 2024 SUDAH DIBUKA! Berangkat dari Bandung, Bogor, Depok, dan Yogyakarta, Ini Rutenya

- 3 Maret 2024, 12:00 WIB
Ilustrasi. Rute mudik gratis 2024 Pemprov Jabar, pendaftaran dibuka hingga 25 Maret 2024.
Ilustrasi. Rute mudik gratis 2024 Pemprov Jabar, pendaftaran dibuka hingga 25 Maret 2024. /Ririn Handayani/Seputar Lampung/

Yogyakarta - Bandung

Yogyakarta - Kuningan

Baca Juga: LENGKAP! Cara Daftar Mudik Gratis Kemenhub 2024 via Kapal Laut, Bus, dan Kereta Api, Ada 68 Ribu Kuota Pemudik

Cara daftar secara online:

  • Buka google playstore pada handphone android anda kemudian cari mudik gratis jabar 2024
  • Install, Buat Akun, dan masuk ke akun yang telah dibuat
  • Pilih menu Registrasi
  • Pilih Tujuan & PO Bus dan Kursi
  • Entri data NIK ,Nama & Upload Photo KTP/KK (1 NIK=1 Tiket)
  • Setelah registrasi silahkan untuk konfirmasi selambat-lambatnya 3 hari setelah registrasi, jika tidak konfirmasi maka tiket akan otomatis terhapus/hangus
  • Lokasi konfirmasi silahkan datang langsung dan membawa KTP,KK Asli & Foto Copy KTP dan KK ke lokasi pendaftaran di kantor UPTD (Kantor Dishub dan Terminal)
  • Untuk lokasi konfirmasi YOGYAKARTA, SOLO silahkan datang langsung ke kantor perwakilan jawa barat

Cara daftar offline:

  • Pendaftar menyiapkan KTP, KK Asli, Foto Copy KTP, KK dan daftar melalui kantor UPTD (Kantor Dishub dan Terminal). Pendaftaran di Yogyakarta dan Solo dilakukan melalui kantor perwakilan Jawa Barat.
  • Lakukan pendaftaran ke petugas, setelah itu tiket mudik gratis akan dicetak dan digunakan untuk konfirmasi selambat-lambatnya 3 hari dari pendaftaran

 Demikian info pendaftaran dan rute lengkap mudik gratis 2024 yang digelar Pemprov Jabar.***

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x