Kumpulan Puisi Hari Lahir Pancasila 2023 yang Cocok Dibacakan pada Peringatan 1 Juni, Lengkap Link Twibbon

- 29 Mei 2023, 14:20 WIB
Ilustrasi Kumpulan Puisi Hari Lahir Pancasila 2023 yang cocok dibacakan pada saat peringatan 1 Juni, lengkap dengan link twibbon /setjen.pu.go.id
Ilustrasi Kumpulan Puisi Hari Lahir Pancasila 2023 yang cocok dibacakan pada saat peringatan 1 Juni, lengkap dengan link twibbon /setjen.pu.go.id /

Jaga kebhinekaan, jaga kerukunan,
Saling menghargai dan menghormati,
Junjung tinggi asas persatuan dan kesatuan.
Beda Agama, beda bahasa, beda warna Kulit,
Tapi satu dalam Jiwa Indonesia dan Semangat Pancasila.

Amalkan butir-butir Pancasila di kehidupan sehari-hari.
Pancasila membuat perbedaan jadi kekayaan.
Pancasila merajut keragaman jadi keindahan.
Pancasila itu menyatukan Umat bukan memecah Umat

Mari kita abadikan semangat persatuan dan kesatuan.
Mari jadikan Pancasila sebagai pedoman kehidupan
Membumikan Pancasila dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.
Ini Pancasilaku, Ini Pancasilamu, Ini Pancasila Kita.

Berikut kumpulan twibbon Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2023 yang dapat di unduh melalui link di bawah ini:

Download twibbon Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2023

Demikian pembahasan mengenai kumpulan Puisi Hari Lahir Pancasila 2023 yang cocok dibacakan pada saat peringatan 1 Juni, lengkap dengan link twibbon.***

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x