Jelang Peringatan Hari HAM Sedunia 10 Desember 2022, Inilah Pelanggaran Berat Hak Asasi Manusia di Indonesia

- 9 Desember 2022, 20:10 WIB
Ilustrasi. Jelang peringatan Hari Hak Asasi Manusia 10 Desember 2022, inilah kasus pelanggaran HAM berat di Indonesia.
Ilustrasi. Jelang peringatan Hari Hak Asasi Manusia 10 Desember 2022, inilah kasus pelanggaran HAM berat di Indonesia. /geralt/Pixabay/

Pada 5 Mei 1998, Kodim Sidoarjo menagkap 13 teman Marsinah dengan tuduhan penghasutan. Marsinah pun datang ke Kodim untuk menanyakan keberadaan 13 temannya tersebut. Namun, malamnya Marsinah hilang.

Baca Juga: Jadwal TV Hari Ini Sabtu 10 Desember 2022: NET TV, RCTI, Indosiar, TransTV, Trans 7, ANTV, GTV, SCTV, MNCTV

Pada tanggal 8 Mei 1993 Marsinah ditemukan dalam keadaan meninggal dan diduga mengalami penyiksaan berat.

4. Tragedi Trisakti (1998)

Pada 12 Mei 1998, para mahasiswa melakukan aksi demo yang menuntut presiden Soeharto lengser dari jabatannya.

Saat itu terjadi peristiwa penembakan terhadap mahasiswa demonstran di Trisakti. Dalam kejadian itu, ada empat orang mahasiswa yang tewas, yaitu Elang Mulia Lesmana, Hendriawan Sie, Hafidhin Royan, dan Hery Hartanto.

5. Penculikan Aktivis 97/98 (1997-1998)

Tragedi Penculikan Aktivis 97/98 adalah operasi penghilangan orang secara paksa, terutama terhadap para aktivis pro-demokrasi menjelang Pemilu 1997 dan Sidang Umum MPR 1998.

Dalam tragedi ini 1 orang tewas, 11 orang mendapat siksaan berat, 23 orang hilang, dan 19 orang kehilangan kemerdekaan fisiknya.

Baca Juga: Dana KJP Plus Tahap 2 Desember 2022 Sudah Cair ke Rekening? Segera Beli Bahan Pangan Ini sebelum 10 Desember

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Berbagai Sumber ham.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah