Sejarah dan Link Twibbon HUT Pramuka ke-61 Tahun 2022, Ini Profil Bapak Pandu Dunia Baden Powell

- 14 Agustus 2022, 06:30 WIB
Robert Baden Powell, Bapak Pramuka Dunia.
Robert Baden Powell, Bapak Pramuka Dunia. /Wikimedia Commons

Baca Juga: PENGUMUMAN! Siswa SMA Kembali Tersalurkan Dana PIP 2022 pada Agustus, Total 772.636 Siswa SMA

- Pengalaman di India sebagai pembantu Letnan Resimen 13 Kavaleri. Ia berhasil mengikuti jejak kuda yang hilang di puncak gunung dan berhasil melatih panca indera kepada Kimball O’Hara.

- Pengalaman mengalahkan Kerajaan Zulu di Afrika dan mengambil kalung manik kayu milik Raja Dinizulu.

Pengalaman tersebut ditulis dalam buku “Aids To Scouting” yang dipakai tentara muda Inggris sebagai buku pentunjuk dalam tugas penyelidikan.

Rangkaian Peristiwa hingga Robert Diangkat Menjadi Bapak Pramuka Dunia:

- Sejarah pramuka di dunia berawal pada 25 Juli 1907, saat Robert menjadi Letnan Jenderal tentara Inggris untuk mengadakan perkemahan pramuka di Pulau Brown Sea, Inggris selama 8 hari.

Baca Juga: Download Logo HUT RI ke-77 di Sini, Berikut 35 Twibbon 17 Agustus 2022 Tema Pulih Cepat, Bangkit Lebih Kuat

- Di tahun 1912 dengan bantuan adik perempuannya, terbentuklah Pramuka untuk perempuan dengan sebutan “Girls Guides”. 

- Tahun 1916 berdiri kelompok Pramuka usia siaga bernama CUB (anak serigala). 

- Tahun 1918 Robert membentuk Rover Scout bagi yang sudah berusia 17 tahun. 

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x