25 Doa Ucapan Selamat HUT RI ke-77 untuk Teman dan Keluarga, Berikut Logo dan Twibbon 17 Agustus 2022

- 7 Agustus 2022, 11:30 WIB
Ilustrasi 25 link twibbon memperingati hari kemerdekaan.
Ilustrasi 25 link twibbon memperingati hari kemerdekaan. /Tangkapan layar kanal Twibbonize.

20. “Kemerdekaan suatu negara dapat dijamin teguh berdiri apabila berpangkal pada kemerdekaan jiwa.” – Buya Hamka

21. “Right or wrong my country, lebih-lebih kalau kita tahu, negara kita dalam keadaan bobrok maka justru saat itu pula kita wajib memperbaikinya.” – Prof. Dr. R. Soeharso

22. “Jangan mengira kita semua sudah cukup berjasa dengan segitiga warna, selama masih ada ratap tangis di gubuk-gubuk, pekerjaan kita belum selesai! Berjuanglah terus dengan mengucurkan banyak-banyak keringat. Dirgahayu RI.” – Ir. Soekarno

23. “Hidup yang tidak dipertaruhkan tidak akan pernah dimenangkan.” – Sutan Syahrir

24. “Cita-cita persatuan Indonesia itu bukan omong kosong, tetapi benar-benar didukung oleh kekuatan-kekuatan yang timbul pada akar sejarah bangsa kita sendiri.” – Moh. Yamin

25. “Apabila di dalam diri seseorang masih ada rasa malu dan takut untuk berbuat suatu kebaikan, jaminan bagi orang tersebut adalah tidak akan bertemunya ia dengan kemajuan selangkah pun.” – Ir. Soekarno

Baca Juga: Kumpulan 10 Puisi Tema Kemerdekaan HUT RI ke-77 yang Penuh Makna, Menyentuh Hati, dan Mengenang Sejarah

Berikut kumpulan twibbon HUT RI Ke-77 yang dilansir dari Seputarlampung.com dari Twibbonize, yakni:

1. Link download Twibbon HUT RI Ke-77
https://www.twibbonize.com/hutkemerdekaanri77tahun

2. Link download Twibbon HUT RI Ke-77
https://www.twibbonize.com/dirgahayurike77tahun2022

3. Link download Twibbon HUT RI Ke-77
https://www.twibbonize.com/hutri77-2022

Link download logo HUT ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia berbagai ukuran dari PNG, JPG, dan PSD melalui google drive: KLIK DI SINI

Itulah ulasan mengenai kata doa ucapan selamat HUT RI ke-77 untuk teman dan keluarga, berikut logo dan link twibbon tema kemerdekaan untuk dibagikan pada 17 Agustus 2022.***

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah