Prediksi Jadwal Cair KJP Plus Tahap 1 Periode Juni 2022, Ini Cara Cek Dana yang Masuk Tanpa Harus ke Bank

- 1 Juni 2022, 14:15 WIB
KJP Plus Tahap 1 Tahun 2022.
KJP Plus Tahap 1 Tahun 2022. /Instagram/@bank.dki

Ini cara untuk mengecek status penerima KJP Plus tahap 1/2022 yakni sebagai berikut:

- Masuk ke laman kjp.jakarta.go.id

- Pilih menu periksa status penerima KJP Plus

- Masukan NIK

- Pilih Tahun dan Pilih Tahap

- Kemudian klik cari

Baca Juga: 10 Kategori Siswa Ini Dipastikan Tidak Terima dana PIP, Cek Total Siswa SD-SMK yang Belum Terima Dana PIP 2022

Diketahui dana yang telah tersalurkan dapat dicairkan oleh siswa melalui bank DKI.

Berikut rincian dana yang akan diterima siswa penerima KJP Plus Tahap 1/2022:

- Siswa SD/MI/SLB sebesar Rp250.000 per bulan

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah