Cek BLT UMKM Tahap 3 Agustus 2021: BPUM Rp1,2 Juta Cair, Ini Cara Dapat Nomor Referensi Online di Eform BRI

- 6 Agustus 2021, 08:05 WIB
Penerima BLT UMKM BPUM 2021 Kini Bisa Reservasi Online di Eform BRI, Begini Caranya!
Penerima BLT UMKM BPUM 2021 Kini Bisa Reservasi Online di Eform BRI, Begini Caranya! /Instagram/@kemenkopukm/

Namun, reservasi nomor antrean untuk pencairan BPUM Tahap 3 ini hanya dilakukan di situs Eform BRI yakni eform.bri.co.id/, bukan di situs banpres BNI.

Simak tata cara cek NIK KTP di Eform BRI dan reservasi nomor antrean untuk mencairkan bantuan BLT UMKM BPUM Tahap 3 Rp1,2 juta Juli 2021.

1. Cek dulu NIK KTP Anda di Eform BRI. Caranya:

- Cek NIK KTP di Eform BRI (https://eform.bri.co.id/)
- Scroll ke bawah dan klik 'BPUM'
- Masukkan NIK KTP Anda yang telah didaftarkan menjadi penerima BPUM;
- Masukkan kode captcha sesuai yang tertera pada layar dan klik 'Proses Inquiry'

2. Jika NIK terdaftar sebagai penerima BPUM Rp1,2 juta, Anda perlu reservasi nomor antrean untuk pengambilan atau pencairan dana bantuan di BRI. Berikut tata caranya:

Baca Juga: Mau Ikut Bergabung Upacara Virtual HUT Ke-76 RI di Istana Negara? Begini Cara Daftarnya

Baca Juga: Resmi Hengkang dari Barcelona, Di Liga Mana Messi akan Bermain?

- Isi kolom Provinsi, Kabupaten atau Kota tempat Anda tinggal
- Pilih unit kerja BRI tempat Anda membuka buku tabungan atau pilih unit kerja terdekat
- Pilih tanggal reservasi nomor antrean untuk pencairan bantuan BPUM BLT UMKM Tahap 3 Rp1,2 juta di BRI

Sebagai catatan, jika tanggal tidak bisa dipilih, maka itu artinya reservasi atau nomor antrean pencairan bantuan BPUM BLT UMKM Tahap 3 hari tersebut sudah penuh. Anda perlu memilih tanggal lain.

3. Sementara, jika tanggal berhasil dipilih, maka lakukan ini:

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah