Hardiknas Diperingati Setiap Tanggal 2 Mei, Bagaimana Sejarah Munculnya Hari Pendidikan Nasional Indonesia?

- 18 April 2021, 09:00 WIB
Gambar Ki Hadjar Dewantara, Bapak Pendidikan Nasional.
Gambar Ki Hadjar Dewantara, Bapak Pendidikan Nasional. /Kolase kemendikbud.go.id

Lalu, mengapa Hardiknas diperingati setiap tanggal 2 Mei?

Apa sejarah yang ada di balik Hardiknas? Simak penjelasannya berikut ini.

Tanggal 2 Mei memiliki sejarah tersendiri yang berkaitan dengan Bapak Pendidikan Indonesia, Ki Hajar Dewantara.

Melansir laman Kemendikbud, tanggal tersebut bertepatan dengan hari ulang tahun Ki Hadjar Dewantara.

Baca Juga: Daftar Pilihan Puisi Untuk Ucapan Selamat Hari Kartini 2021: Bisa Buat Poster, Gambar, Twibbon dan TikTok

Baca Juga: Yuk Belajar! 4 Ulama Ini Merupakan Penyebar Islam di Pulau Jawa Jauh Sebelum Masa Wali Songo, Siapa Saja?

Baca Juga: Yuk Belajar! 4 Ulama Ini Merupakan Penyebar Islam di Pulau Jawa Jauh Sebelum Masa Wali Songo, Siapa Saja?

Ki Hadjar Dewantara ialah pahlawan nasional yang dihormati sebagai bapak pendidikan nasional di Indonesia.

Itulah sebabnya Hardiknas diperingati setiap tanggal 2 Mei. Sebab tanggal tersebut dipilih Pemerintah sebagai simbol penghargaan kepada Ki Hajar Dewantara sekaligus memperingati hari kelahirannya.

Ki Hadjar Dewantara lahir dari keluarga kaya, ia dikenal karena berani menentang kebijakan pendidikan pemerintah Hindia Belanda pada masa itu.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Portal Purwokerto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah