Kartu Prakerja Gelombang 14 Dibuka Cuma Sampai 14 Maret 2021! Buruan Daftar, Perhatikan Syarat dan Caranya

- 11 Maret 2021, 20:27 WIB
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 14 Menerima Lansia dan Difabel, Berikut Syarat dan Ketentuannya
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 14 Menerima Lansia dan Difabel, Berikut Syarat dan Ketentuannya /

SEPUTAR LAMPUNG - Pendaftaran program Kartu Prakerja gelombang ke-14 kembali dibuka pada Hari ini, 11 Maret 2021.

Bagi Anda yang belum lolos pada gelombang 13 yang ditutup pada Minggu, 7 Maret 2021, ada baiknya Anda sekarang segera memantau situs www.prakerja.go.id.

Baca Juga: Hati-Hati! Berikut Sederet Tanda Gejala Diabetes pada Mulut, Nomor Dua Sering Dianggap Sepele!

Melalui akun instagram resminya @prakerja.go.id,pelaksana program Kartu Prakerja menginformasikan, pendaftar Prakerja yang akunnya sudah terverifikasi, harap login dan klik 'gabung' ke Gelombang 14 agar masuk ke tahap seleksi.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Kementerian Ketenagakerjaan (@kemnaker)

Sebelum melakukan pendaftaran, pastikan Anda memenuhi syarat peserta Kartu Prakerja berikut ini:

1. Warga Negara Indonesia
2. Berusia di atas 18 tahun
3. Tidak sedang sekolah/kuliah

Baca Juga: Bocoran Sisyphus: The Myth Episode 8 Malam Ini: Ditantang 'Perang' Cho Seung Woo, Sigma Meradang dan Muncul?

Cara Daftar dan Seleksi Kartu Prakerja;

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Instagram @movreview


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah