Sayyidul Istighfar Disebut Kunci Masuk Syurga, Ini 6 Bacaan Dzikir Singkat untuk Memohon Ampunan Allah SWT

- 2 Maret 2023, 11:00 WIB
Bacaan lengkap Sayyidul Istighfar, yang disebut kunci masuk Syurga, lengkap dengan 6 bacaan dzikir lainnya yang bisa diamalkan untuk memohon ampunan Allah SWT
Bacaan lengkap Sayyidul Istighfar, yang disebut kunci masuk Syurga, lengkap dengan 6 bacaan dzikir lainnya yang bisa diamalkan untuk memohon ampunan Allah SWT /image by freepik/

“Allahumma inni dhalamtu nafsi dhulman katsira, wala yaghfirudz dzunuba illa anta, faghfirlii maghfiratan min indik, warhamnii innaka antal ghafurur rahiim.”

Artinya: Ya Allah, sesungguhnya aku telah dhalim kepada diriku dengan kedhaliman yang banyak dan tidak ada yang mengampuni dosa kecuali Engkau. Ampunilah aku dengan ampunan dari-Mu dan rahmatilah aku. Sesungguhnya Engkau Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.

6. Istighfar Nabi Adam AS

Nabi Adam AS pun senantiasa membaca istighfar setiap kali melakukan kesalahan. Berikut bacaan istighar Nabi Adam AS:

“Robbana dholamna anfusana, wa illam taghfir lana wa tarhamna, lanakuunanna minal khasirin.”

Artinya: Wahai Pemelihara kami, sesungguhnya kami telah berbuat dhalim terhadap diri-diri kami. Jika Engkau tidak mengampuni dan merahmati kami, sungguh kami termasuk golongan orang-orang yang rugi.

Demikianlah bacaan Sayyidul istighfar, yang disebut sebagai kunci masuk Syurga, lengkap dengan 6 bacaan dzikir lainnya yang juga bisa diamalkan untuk memohon ampunan Allah SWT.***

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x