Teks Khutbah Jumat Singkat Terbaru 6 Januari 2023 Bertema Pergantian Tahun, Tema: Manusia Diburu Waktu

- 3 Januari 2023, 20:30 WIB
Teks khutbah Jumat singkat terbaru 6 Januari 2023 spesial bertema pergantian tahun dengan tema manusia diburu waktu.
Teks khutbah Jumat singkat terbaru 6 Januari 2023 spesial bertema pergantian tahun dengan tema manusia diburu waktu. /Pixabay/congerdesign

SEPUTARLAMPUNG.COM - Inilah teks khutbah Jumat singkat edisi terbaru Jumat 6 Januari 2023 spesial bertema pergantian tahun dengan tema manusia diburu waktu.

Adapun teks khutbah Jumat spesial bertema pergantian tahun dengan tema manusia diburu waktu ini dapat dijadikan sebagai referensi bagi Khotib yang bertugas pada sholat Jumat hari ini 6 Januari 2023.

Peristiwa pergantian tahun baru saja terjadi, banyak manusia sangat bergembira dalam menyambut tahun baru 2023. Padahal pada hakikatnya pergantian tahun hanyalah sebuah pergeseran bilangan.

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat 6 Januari 2023 Terbaru dan Singkat dengan Tema: Iman Lemah Akibat Perilaku Tercela

Peristiwa pergantian tahun di tahun baru 2023 ini menandakan bahwa usia semakin berkurang dan waktu untuk meninggalkan dunia semakin dekat.

Pergantian tahun yang terus berulang dan terasa begitu cepat. Boleh dikatakan bahwa manusia sedang diburu oleh waktu, namun tak jarang justru manusia tidak menyadarinya.

Hidup di dunia yang hanya sekali. Oleh sebab itu, penting dalam siksa waktu yang masih ada untuk dipergunakan mencari amal saleh sebagai perbuatan yang dapat melahirkan kebaikan di dunia maupun di akhirat.

Kesempatan yang Allah diberikan berupa waktu, merupakan modal besar untuk memperbanyak amal saleh seperti menimba dan menebarkan ilmu, salat, bekerja, puasa, zakat, sedekah, membaca Al Quran, berbuat baik kepada non-muslim, dan lainnya.

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat Singkat Terbaru Edisi 6 Januari 2023, Tema: Al Quran Sebagai Mukjizat

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: suaramuhammadiyah.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah