Daftar Lokasi Mustajabnya Doa saat Haji dan Umroh di Tanah Suci, Niatkan Ibadah Hanya karena Allah SWT

- 17 Oktober 2022, 14:45 WIB
Ilustrasi Jamaah Haji dan Umroh.
Ilustrasi Jamaah Haji dan Umroh. /Konevi/ Pixabay

Lokasi maqam Ibrahim berada didekat Multazam. Allah SWT berfirman:

ﻭَﺍﺗَّﺨِﺬُﻭﺍ ﻣِﻦْ ﻣَﻘَﺎﻡِ ﺇِﺑْﺮَﺍﻫِﻴﻢَ ﻣُﺼَﻠًّﻰ

“Dan jadikanlah sebahagian maqam Ibrahim tempat shalat. [QS. al-Baqarah: 125]

7. Muzdalifah dan Mina

Kedua lokasi tersebut berada di sekitar 10 KM dari Mekkah. Allah berfirman

فَإِذَا أَفَضْتُمْ مِنْ عَرَفَاتٍ فَاذْكُرُوا اللَّهَ عِنْدَ الْمَشْعَرِ الْحَرَامِ وَاذْكُرُوهُ كَمَا هَدَاكُمْ وَإِنْ كُنْتُمْ مِنْ قَبْلِهِ لَمِنَ الضَّالِّينَ

Maka apabila kamu telah bertolak dari ´Arafat, berdzikirlah kepada Allah di Masy´arilharam (Muzdalifah). Dan berdzikirlah (dengan menyebut) Allah sebagaimana yang ditunjukkan-Nya kepadamu; dan sesungguhnya kamu sebelum itu benar-benar termasuk orang-orang yang sesat (QS Al-Baqarah : 198)

Baca Juga: Suasana Pemakaman Steven Indra Wibowo Si 'Pemulung Amal' di Firdaus Memorial Park, Arie Untung Ungkap Hal Ini

8. Raudhah

Raudhah merupakan lokasi antara mimbar dan kediaman Rasulullah SAW semasa hidup Beliau. Lokasi ini menjadi salah satu tempat terkabulnya doa.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x