Naskah Khutbah Jumat Spesial Edisi Peringatan G30S PKI: Negara Juga Harus Punya Sikap Berstandar Tuhan

- 29 September 2022, 11:45 WIB
Ilustrasi. Tugu Pahlawan Revolusi di Monumen Pancasila Sakti.
Ilustrasi. Tugu Pahlawan Revolusi di Monumen Pancasila Sakti. / /IG @monumenpancasilasakti/

SEPUTARLAMPUNG.COM - Berikut ini teks naskah khutbah Jumat spesial 30 September 2022 dalam rangka memperingati peristiwa Gerakan 30 September (G30S) Partai Komunis Indonesia (PKI).

Tema naskah khutbah Jumat yang diangkat adalah Negara Juga Harus Punya Sikap Berstandar Tuhan.

Teks naskah khutbah Jumat ini bisa dijadikan referensi bagi khatib yang bertugas pada salat Jumat.

Seperti diketahui, pada 30 September 1965, terjadi tragedi berdarah yang mengguncang pertahanan Republik Indonesia (RI).

Baca Juga: Berapa Jumlah Siswa yang Belum Tersalurkan Dana PIP 2022? Apakah Kembali Cair pada Oktober 2022?

6 (enam) Jenderal Tentara Nasional Indonesia (TNI), 3 perwira TNI, dan 1 polisi jadi korban kekejaman peristiwa paling berdarah dalam sejarah Kemerdekaan Indonesia tersebut.

Oleh sebab itu, penting bagi negara memiliki standar ketuhanan dalam pemerintahan yang dijalankan.

Dilansir dari laman Tebuireng Online, berikut ini teks naskah khutbah Jumat edisi spesial peringatan G30S PKI dengan tema Negara Juga Harus Punya Sikap Berstandar Tuhan yang disusun oleh KH. Musta’in Syafi’i:

Khutbah Pertama

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Tebuireng Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x