Tata Cara Berwudhu yang Benar Wajib Diketahui Muslim, Lengkap dengan Niat dan Doa Selesai Wudhu

- 26 Agustus 2022, 21:00 WIB
Tata Cara Berwudhu yang Benar Wajib Diketahui Muslim.
Tata Cara Berwudhu yang Benar Wajib Diketahui Muslim. /Pexels/mucahityildiz

Baca Juga: Amalan Sunnah Hari Jumat, Baca Surat Al Kahfi Ayat 1-110 Arab, Latin dan Terjemahan, Ini Keutamaannya

Tata cara wudhu

1. Membasuh kedua telapak tangan sampai pada pergelangan sebanyak tiga kali
2. Berkumur-kumur sebanyak tiga kali
3. Memasukkan air ke lubang hidung sebanyak tiga kali
4. Membaca niat dan membasuh wajah sebanyak tiga kali
5. Membasuh kedua tangan kanan dan kiri hingga siku sebanyak tiga kali
6. Membasuh kepala dan rambut sebanyak tiga kali
7. Membasuh kedua telinga luar dan dalam
8. Membasuh kaki kanan dan kiri hingga mata kaki

Niat Wudhu

Berikut adalah niat ketika hendak berwudhu

نَوَيْتُ الْوُضُوْءَ لِرَفْعِ الْحَدَثِ اْلاَصْغَرِ فَرْضًا لِلّٰهِ تَعَالَى

Artinya: Saya berniat berwudhu untuk menghilangkan hadast kecil fardhu (wajib) karena Allah ta'ala.

Baca Juga: Bacaan Lengkap Surat An Naas Arab, Latin dan Artinya, Keutamaan Membacanya, Salah Satunya Penangkal Sihir

Doa Setelah wudhu

اشْهَدُ اَنْ لاَّاِلَهَ اِلاَّاللهُ وَحْدَهُ لاَشَرِيْكَ لَهُ وَاَشْهَدُ اَنَّ مُحَمَّدًاعَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ. اَللّٰهُمَّ اجْعَلْنِىْ مِنَ التَّوَّابِيْنَ وَاجْعَلْنِىْ مِنَ الْمُتَطَهِّرِيْنَ، وَجْعَلْنِيْ مِنْ عِبَادِكَ الصَّالِحِيْنَ

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Kemenag Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah